Bahan:
500 gr daging sapi
1 sdm minyak goring
1 btg daun bawang, potong 3 cm
½ sdm kecap manis
1 sdm air asam jawa
Haluskan:
3 bh bawang merah
1 siung bawang putih
½ sdt terasi
1 sdt gula merah
3 bh cabai merah
½ sdt garam
Cara membuat:
Rebus daging sampai empuk, angkat dan dinginkan.
Potong kecil-kecil, goreng kering, angkat dan sisihkan.
Tumis bumbu yang dihaluskan hingga harum.
Masukkan daun bawang, kecap manis, dan air asam jawa, aduk rata.
Masukkan daging goreng, masak sampai bumbu meresap, angkat. Sajikan.
Selamat mencoba.
Untuk 4 orang
Tidak ada komentar:
Posting Komentar